Cara mendaftarkan blog di search engine

blog saya ini baru dibuat beberapa minggu lalu dan begitu saya tulis sekitar 3-4 artikel, maka saya langsung mendaftarkan blog saya ini ke database dari 3 search engine raksasa yakni Mbah Google, Yahoo!, dan MSN. nah, untuk itu di artikel kali ini saya ingin berbagi cara mendaftarkan blog kita. yang pertama untuk search engine-nya google.com. tenang aja gak susah kok, gak perlu pake otak deh kalo mo daftar disini. klik alamat www.google.com/addurl. isikan...

Posted in | 1 Comment

Tips Search Engine Optimalization (SEO) part 1

Artikel SEO kali ini saya ilhami dari materi yang dipaparkan pada Seminar idBlogilicious yang beberapa waktu yang lalu diadakan di kota saya. Search Engine Optimalization atau yang lebih dikenal dengan SEO adalah upaya agar blog kita dapat menduduki peringkat/halamn pertama pencarian Search Engine. Contohnya seperti Google, Yahoo!, Bing, dan sebagainya.  Mengapa SEO diperlukan? Ada 4 alasan mengapa kita perlu melakukan...

Posted in | Leave a comment

UseeTV, tipi streaming generasi baru

 hari ini saya adalah salah satu peserta seminar bloglicius yang di selenggarakan oleh satu komunitas blogger di daerah saya (Gorontalo). insya allah ikut acara ini bisa nambah skill saya untuk nulis di blog kesayangan saya ini. sesaat setelah memasuki auditorium tempat dimana seminar ini dilaksanakan, yang mencuri perhatian saya adalah papan iklan (atau baliho atau apalah namanya). yang membuat perhatian saya tercuri adalah logo sponsorship...

Leave a comment

Mengubah tag file MP3 dengan Mp3tag

waktu laptop saya masih dengan OS Windows XP, saya sering banget ngoprek tag file-file mp3 saya dengan Windows Media Player bawaan windows XP. mulai dari albumnya, sampe foto cover-nya pun saya ganti dengan foto saya. yakni dengan cara mengubahnya lewat Advance tag editor setelah saya install laptop saya dengan Windows 7, Windows Media Player bawaannya (versi 12) sudah tidak lagi mendukung Advance tag editor. mungkin karena Microsoft sudah mendukung...

Posted in | 1 Comment

Search

Swedish Greys - a WordPress theme from Nordic Themepark. Converted by LiteThemes.com.